Inilah NASKAH Khutbah Jumat Terbaru 22 Juli 2022 untuk Khotib, Bertajuk Keutamaan Membaca Ayat Kursi

- 22 Juli 2022, 08:15 WIB
Ilustrasi khutbah Jumat, 22 Juli 2022.
Ilustrasi khutbah Jumat, 22 Juli 2022. /Cahiwak/ Pixabay

“Kursi Allah meliputi langit dan bumi.”

Kursi ini adalah di antara makhluk yang Allah ciptakan. Betapa besarnya ciptaan tersebut sampai meliputi langit dan bumi. Padahal matahari dan benda-benda langit yang kita lihat ini diliputi oleh langit. Itupun hanya langit pertama.

Baca Juga: BACAAN Surat Yasin 1-83 Ayat dan Tahlil untuk Acara Tahlilan dan Yasinan pada Malam Jumat, 22 Juli 2022

Dengan besarnya langit dan bumi. Kompleksnya apa yang terjadi padanya. Langit dengan benda-benda langitnya yang berputar pada porosnya masing-masing. Bumi dengan daratan dan apa yang ada padanya. Serta lautan denga napa yang ada di dalamnya. Allah tidak merasa kerepotan untuk mengurusinya. Sebagaimana kelanjutan ayat.

وَلا يَئُودُهُ حِفْظُهُمَا

“Dan Allah tidak merasa berat memelihara keduanya.”

Sama sekali Allah tidak merasa repot. Bahkan Dia mengurusinya dengan kepengurusan yang sangat sempurna dan teratur. Lalu Allah tutup ayat ini dengan sifat-Nya,

وَهُوَ الْعَلِيُّ الْعَظِيمُ

“Dan Allah Maha Tinggi lagi Maha Besar.”

أَقُوْلُ هَذَا القَوْلَ وَأَسْتَغْفِرُ اللهَ لِيْ وَلَكُمْ فَاسْتَغْفِرُوْهُ؛ إِنَّهُ هُوَ الغَفُوْرُ الرَحِيْمُ.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: khotbahjumat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah