1 Muharram 1444 H Jatuh pada 30 Juli 2022? Ini Bacaan Doa Akhir Tahun dan Awal Tahun Baru Islam

- 19 Juli 2022, 17:45 WIB
Ilustrasi bulan Muharram 1444 H.
Ilustrasi bulan Muharram 1444 H. /

SEPUTARLAMPUNG.COM – 1 Muharram 1444 H jatuh pada 30 Juli 2022? Simak bacaan doa akhir tahun dan awal tahun baru Islam yang dianjurkan para ulama berikut ini.

Jika mengacu pada kalender Mahesi saat ini, maka 1 Muharram 1444 H jatuh pada 30 Juli 2022. Artinya, doa akhir tahun bisa dipanjatkan pada malam 29 Juli 2022 sebelum memasuki waktu maghrib. Sebab, dalam kalender Hijriyah, awal hari dimulai setelah maghrib.

Sementara untuk doa awal tahun 1 Muharram 1444 H bisa dibaca sesudah maghrib pada malam 29 Juli 2022.

Dalam Islam, bulan Muharram adalah satu dari empat bulan yang dimuliakan. Pada bulan itu ada banyak peristiwa besar yang dialami para Nabi Allah.

Baca Juga: MAAF, BSU 2022 Tak Bisa Tersalurkan ke Pekerja Kriteria Ini, Kapan Subsidi Gaji Cair ke Rekening Bank Himbara?

Di antara peristiwa penting para Nabi yaitu, permulaan hijrah Nabi Muhammad SAW, Nabi Yunus AS keluar dari perut Paus, dan sembuhnya Nabi Ayyub AS dari sakitnya.

Oleh karena itu, berdoa pada Allah saat berakhir dan dimulainya tahun baru Islam sangat dianjurkan.

Melalui doa yang dipanjatkan, selain mengharap keberkahan hidup, diharapakan segala dosa yang telah lalu mendapat pengampunan dari Allah SWT.

Bacaan Doa di Akhir Tahun menjelang masuknya 1 Muharram 1444 H:

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x