Khutbah Jumat, 1 April 2022 Menyambut Bulan Ramadhan dengan Tema: Jalin Kembali Silaturahmi

- 1 April 2022, 09:30 WIB
Khutbah Jumat terbaru menyambut Ramadhan 1 April 2022 tema Jalin Kembali Silaturahmi.
Khutbah Jumat terbaru menyambut Ramadhan 1 April 2022 tema Jalin Kembali Silaturahmi. /Darwisalwan/Pixabay

“Sembahlah Allah dan janganlah kamu mempersekutukan-Nya dengan sesuatupun. Dan berbuat baiklah kepada dua orang ibu-bapak, karib-kerabat, anak-anak yatim, orang-orang miskin, tetangga yang dekat dan tetangga yang jauh, dan teman sejawat, ibnu sabil dan hamba sahayamu. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang sombong dan membangga-banggakan diri.” (Qs.An Nisa [4]: 36)

أَقُوْلُ قَوْلِي هَذَا وَاسْتَغْفِرُ اللهَ لِي وَلَكُمْ وَلِسَائِرِ المُسْلِمِيْنَ إِنَّهُ هُوَ الْغَفُوْرُ الرَّحِيْم

Khutbah Kedua:

الحَمْدُ للهِ رَبِّ العَالمِيْنَ وَالصَّلاَةُ وَالسَّلاَمُ عَلَى أَشْرَافِ الأَنْبِيَاءِ وَالمرْسَلِيْنَ نَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْمَعِيْنَ

Hadirin Sidang Jum’at yang dirahmati Allah…
Sejatinya masalah kekuasaan tidak lepas dari takdir dan ketentuan dari Allah SwT. Seperti disebutkan dalam firman-Nya,

قُلِ اللَّهُمَّ مَالِكَ الْمُلْكِ تُؤْتِي الْمُلْكَ مَنْ تَشَاءُ وَتَنْزِعُ الْمُلْكَ مِمَّنْ تَشَاءُ وَتُعِزُّ مَنْ تَشَاءُ وَتُذِلُّ مَنْ تَشَاءُ بِيَدِكَ الْخَيْرُ إِنَّكَ عَلَى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيرٌ

“Katakanlah, Allahlah yang memiliki kuasa. Dia akan menganugerahkan kuasa kepada siapa yang dikehendaki dan Dia pula akan mencabut kuasa dari orang yang dikehendaki. Dia akan memulyakan orang yang dikehendaki serta menghinakan orang yang dikehendaki. Di tangan Engkaulah segala kebaikan. Sesungguhnya Engkau Maha Kuasa atas segala sesuatu.” (QS. Ali Imran [3]: 26)

Hadirin Sidang Jum’at yang dirahmati Allah…

Maka kita harus segera move on dari masalah pemilihan. Mari segera ganti kepada fokus yang lain. Jangan sampai kita terus asyik dan menyibukkan diri dengan bahasan masalah dukung-mendukung sehingga menguras energi dan merusak produktifitas kita. Entah itu produktifitas dalam bekerja meraih rizki Allah SwT untuk dunia kita, apalagi jika sampai merusak produktifitas amal kita dalam beribadah kepada Allah SwT. Jangan sampai itu terjadi. Allah SwT berfirman,

Baca Juga: Tes IQ: Jika Anda Dapat Menemukan Simbol yang Beda dari Gambar Ini dengan Cepat, Anda Sangat Jenius!

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: suaramuhammadiyah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah