Makna Al Fattah dalam Asmaul Husna dan Contoh Surat dalam Alquran yang Memuatnya

- 26 Januari 2022, 19:30 WIB
Masjid Asmaul Husna.*
Masjid Asmaul Husna.* /Foto: Seputar Tangsel/Sugih Hartanto/

Tafsir ringkas Al Quran Surah As Saba' ayat 26 sebagaimana yang berhasil dilansir dari Quran Kemenag:

26. Katakanlah, wahai Nabi Muhammad, “Pada hari Kiamat, Tuhan kita, Allah, akan mengumpulkan kita semua, kemudian Dia memberi keputusan antara kita dengan benar dan adil. Dan Dia Yang Maha Pemberi keputusan secara adil, Maha Mengetahui keputusan yang tepat.”

 Baca Juga: Tips Memilih Jurusan yang Tepat versi DIKTI, Wajib diketahui Siswa Kelas 12

Berikut bacaan Surah Fathir ayat 2 dalam tulisan arab dan terjemah:

Tulisan arab Quran Surah Fathir ayat 2:

مَا يَفْتَحِ اللّٰهُ لِلنَّاسِ مِنْ رَّحْمَةٍ فَلَا مُمْسِكَ لَهَا ۚوَمَا يُمْسِكْۙ فَلَا مُرْسِلَ لَهٗ مِنْۢ بَعْدِهٖۗ وَهُوَ الْعَزِيْزُ الْحَكِيْمُ - ٢

Terjemah Quran Surah Fathir ayat 2:

2. Apa saja di antara rahmat Allah yang dianugerahkan kepada manusia, maka tidak ada yang dapat menahannya; dan apa saja yang ditahan-Nya maka tidak ada yang sanggup untuk melepaskannya setelah itu. Dan Dialah Yang Maha perkasa, Maha bijaksana.

Tafsir ringkas Al Quran Surah Fathir ayat 2 dari Quran Kemenag:

2. Apa saja di antara rahmat Allah, seperti kesehatan, rezeki, ilmu, dan lainnya, yang dianugerahkan kepada manusia, maka tidak ada yang dapat menahannya; dan apa saja yang ditahan-Nya maka tidak ada yang sanggup untuk melepaskannya setelah itu. Dan Dialah Yang Mahaperkasa untuk berbuat sesuai kehendak-Nya, Mahabijaksana dalam setiap ketetapan-Nya.***

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah