Asbabun Nuzul dan Kandungan Surah Al Adiyat Ayat 1-11, Ini Bacaan Arab, Latin, dan Arti Bahasa Indonesianya

- 28 Desember 2021, 18:00 WIB
Ilustrasi Al Quran.
Ilustrasi Al Quran. /Pixabay/Afshad

فَالْمُغِيْرٰتِ صُبْحًاۙ - ٣

3. fal-mugīrāti ṣub-ḥā

Artinya: dan kuda yang menyerang (dengan tiba-tiba) pada waktu pagi,

Baca Juga: Contoh Khutbah Jumat 31 Desember 2021, Tema Spesial: Sambut Tahun Baru 2022 dengan Iman dan Amal Shalih

فَاَثَرْنَ بِهٖ نَقْعًاۙ - ٤

4. fa aṡarna bihī naq'ā

Artinya: sehingga menerbangkan debu,

فَوَسَطْنَ بِهٖ جَمْعًاۙ - ٥

5. fa wasaṭna bihī jam'ā

Artinya: lalu menyerbu ke tengah-tengah kumpulan musuh,

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber quran.kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah