Naskah Khutbah Jumat 24 Desember 2021 Tema: Mengamalkan Doa Nabi Ibrahim untuk Kebaikan Anak Keturunan

- 22 Desember 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi Khutbah Jumat 24 Desember 2021.*
Ilustrasi Khutbah Jumat 24 Desember 2021.* //Pixabay/Makalu

Khutbah Jumat I

الحَمْدُ للهِ الَّذِي هَدَى الْمُتَّقِيْنَ الصِّرَاطَ الْمُسْتَقِيْمَ وَفَضَّلَهُمْ بِالْفَوْزِ الْعَظِيْمِ، أَشْهَدُ أَنْ لَا إِلهَ إِلَّا اللهُ الرَّحْمنُ الرَّحِيْمُ وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا أَفْضَلُ الْمُرْسَلِيْنَ، اللّهُمَّ فَصَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ ذِي الْقَلْبِ الْحَلِيْمِ وَآلِهِ الْمَحْبُوْبِيْنَ وَأَصْحَابِهِ الْمَمْدُوْحِيْنَ وَمَنْ تَبِعَ سُنَّتَهُ إِلَى يَوْمِ الدِّيْنَ، وَبَعْدُ، فَيَا أَيُّهَا الْحَاضِرُوْنَ أُوْصِيْنِيْ وَإِيَّاكُمْ بِتَقْوَى اللهِ وَطَاعَتِهِ فَقَدْ فَازَ الْمُتَّقُوْنَ وَنَجَا الْمُطِيْعُوْنَ.

Jamaah Jumat yang di rahmati Allah

Pada hari Jumat siang ini, kita kembali dapat menunaikan ibadah shalat Jumat dalam keadaan sehat wal-‘afiyat. Ungkapan syukur sudah senantiasa kita panjatkan ke hadirat Allah Swt, di saat pandemi Covid-19 yang semakin mengkhawatirkan, kesempatan ini masih bisa kita peroleh dengan baik. Kita berdoa, semoga pandemi segera berakhir dengan segera. Amin.

Shalawat beserta salam semoga tercurahkan kepada khoirul anam, manusia terbaik yang menjadi teladan sepanjang zaman, yang telah menyampaikan risalah, ajaran, serta konsep yang komprehensif bagaimana ikhtiar dalam menjaga diri, dan tabah dalam menghadapi musibah, termasuk pandemi Covid-19 ini.

Baca Juga: Bacaan Niat Mandi Wajib Lengkap dengan Doa dan Tata Cara Pelaksanaan dalam Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahan

Jamaah Jumat yang dimuliakan Allah

Doa adalah intisari ibadah. Dalam Al Quran, Allah menuturkan berbagai doa yang dipanjatkan para hamba pilihan. Banyak doa yang dilangitkan para rasul dan perjalanan hidup mereka. Dari berbagai kisah mulia itu, kita bisa mengambil ibrah berharga dalam menyampaikan permohonan kepada Allah Swt. Dan di antara doa para rasul yang mudah kita jumpai dalam Al Quran adalah doa khalilullah Ibrahim a.s. Berikut di antaranya:

Doa Nabi Ibrahim a.s. dalam Surat As Shaffat ayat 100:

رَبِّ هَبۡ لِي مِنَ ٱلصَّٰلِحِينَ

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Suara Muhammadiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah