Surat An-Nas 1-6 Bacaan Arab, Latin, Terjemah, Tafsir, dan Keutamaan Membacanya: Salah Satunya Penangkal Sihir

- 19 November 2021, 10:00 WIB
Ilustrasi surah An Nas
Ilustrasi surah An Nas /Unsplash/Masjid Pogung Dalangan

مِنَ الْجِنَّةِ وَالنَّاس - ٦

Minal-jinnati wan-nās

Artinya: Dari (golongan) jin dan manusia.

Baca Juga: Baca Doa Ini untuk Terhindar dari Serangan Ilmu Hitam, Guna-guna, dan Hal Mistis Lainnya

Tafsir Surat An-Nas ayat 1-6

Dikutip dari quran.kemenag.go.id, berikut adalah tafsir surat An-Nas ayat 1-6

Ayat 1: Wahai Nabi Muhammad, katakanlah kepada umatmu, “Aku berlindung kepada Tuhan yang menciptakan, memelihara, dan mengurus manusia.

Ayat 2: Raja manusia, yang mengatur semua urusan mereka, dan Dia Mahakaya sehingga tidak membutuhkan mereka.

Ayat 3: Raja manusia, yang mengatur semua urusan mereka, dan Dia Mahakaya sehingga tidak membutuhkan mereka.

Ayat 4: Sembahan manusia, Tuhan yang tidak ada sekutu bagi-Nya. Itulah Tuhan yang patut disembah dan dimintai perlindungan.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Kemenag Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x