Bacaan Asmaul Husna: 99 Nama Allah Beserta Arti dan Contoh Penggunaannya dalam Doa

- 24 Juli 2021, 13:45 WIB
Ilustrasi - 99 Asmaul Husna.
Ilustrasi - 99 Asmaul Husna. /Freepix

SEPUTAR LAMPUNG - Asmaul Husna adalah nama-nama, sebutan, gelar Allah yang baik dan agung sesuai dengan sifat-sifat-Nya.

Nama-nama Allah yang agung dan mulia itu merupakan suatu kesatuan yang menyatu dalam kebesaran dan kehebatan Allah.

Ada perbedaan pendapat mengenai jumlah asmaul husna di kalangan ulama. Ada yang menyebut 99, 100, 200, bahkan 1.000 bahkan 4.000 nama.

Baca Juga: Rajin Sedekah Tapi Masuk Neraka: Hati-hati, Bisa karena Ingin Dipuji dan Abai Bersedekah pada Orang Terdekat

Namun menurut para ulama, yang terpenting adalah hakikat zat Allah yang harus dipahami dan dimengerti oleh orang-orang yang beriman seperti Nabi Muhammad.

Di antara jumlah-jumlah di atas, 99 adalah jumlah asmaul husna yang paling banyak dikenal oleh umat muslim di Indonesia.

Asmaul Husna sendiri selain untuk memahami hubungan seorang makhluk dengan Sang Pencipta-Nya, juga agar kita semakin memaknai arti kebesaran dan keagungan Sang Pencipta.

Berikut 99 asmaul husna beserta artinya:

Baca Juga: Hati-hati Saat Mengisi Data, Berikut 7 Kesalahan Pasang Materai yang Bisa Membuatmu Gagal Lulus CPNS 2021

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x