Harus Tahu! Berikut 4 Golongan yang Haram Disentuh Api Neraka, Salah Satunya Orang yang Mudah Akrab

- 7 Maret 2021, 18:00 WIB
Ilustrasi muslim.
Ilustrasi muslim. /Pixabay.com/Amber Clay

Baca Juga: Bill Gates 'Haramkan' Penggunaan Semen Pada Bangunan Karena Hal Ini, Terus Gantinya Apa?

3. Qarib

Qarib dalam bahasa Indonesia dikenal dengan kata “karib”. Dalam hal ini, Qarib merupakan orang yang mudah akrab sesama muslim, ramah, dan memiliki pribadi yang menyenangkan bagi semua orang, dan tidak lupa memberi salam.

Hal tersebut membuat orang Qarib selalu menyambung tali silaturahmi.

Baca Juga: Gadai Tanpa Bunga di Pegadaian untuk Pinjaman Kurang dari Rp1 Juta, Begini Cara dan Syaratnya

4. Sahl

Sahl adalah orang yang tidak suka mempersulit sesuatu, suka menolong dalam hal kebaikan saat orang lain kesulitan dan selalu punya solusi di setiap permasalahan.

Mereka juga tidak suka berbelit dalam segala urusan. Ia akan membantu orang lain selagi urusan tersebut tidak merugikan banyak orang.***(Nadia Fairuz Azzahro/Lingkar Kediri)

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Lingkar Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah