Khutbah Jumat Terbaru 2021, Bertema Jangan Terlena pada Kenikmatan Dunia

- 7 Januari 2021, 18:10 WIB
Ilustrasi waktu dan uang.
Ilustrasi waktu dan uang. /Nattanan Kanchanaprat/Pixabay

SEPUTAR LAMPUNG - Manusia memiliki kecenderungan untuk mencintai dunia, hal ini merupakan fitrahnya.

Namun seringkali perasaan cinta dunia menghinggapi kita secara berlebihan bahkan mengalahkan perasaan cinta kepada Allah Subhanahu wa ta'ala.

Kecintaan pada dunia membuat beberapa orang gelap mata, menuhankan materi bahkan manusia. Padahal dunia ini adalah sementara, tidak ada seorang pun yang akan hidup selama-lamanya.

Berikut khutbah Jumat yang akan mengangkat tema tentang Jangan Terlena pada Kenikmatan Dunia sebagaimana dikutip dari Suara Muhammadiyah, dibawakan oleh Safwannur, alumnus Ponpes Ihyaaussunnah Lhokseumawe, Aceh dan Pendidikan Ulama Tarjih Muhammadiyah (PUTM) Yogyakarta. Pengajar di Ma’had Darul Arqam Muhammadiyah Daerah Garut.

Baca Juga: Terdampak Pandemi Covid-19, Ekspor Kopi Sumatera Utara Tahun 2020 Anjlok

Baca Juga: Contoh Khutbah Jumat Singkat dari Ponpes Lirboyo, Tema Manfaat Sedekah dalam Kehidupan Sehari-hari

KHUTBAH PERTAMA

إِنَّ الْحَمْدَ لله نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ، وَنَعُوْذُ بالله مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَمِنْ سَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا، مَنْ يَهْدِهِ الله فَلَا مُضِلَّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلَا هَادِيَ لَهُ، أَشْهَدُ أَنْ لَا إلهَ إلا الله وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ، وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ.

قَالَ تَعَالىَ: يَاأَيُّهاَ الَّذِينَ ءَامَنُوا اتَّقُوا الله حَقَّ تُقَاتِهِ وَلاَ تَمُوتُنَّ إِلاَّ وَأَنتُم مُّسْلِمُونَ

Ma’asyiral Muslimin Rahimakumullah          

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x