Surat Al Zalzalah Ayat 1-8 Arab, Latin, Terjemahan dan Keutamaan Membacanya

- 18 Desember 2020, 18:57 WIB
Al Quran Surat Al Zalzalah.
Al Quran Surat Al Zalzalah. /Dzikri Abdi Setia/Seputar Lampung

يَوْمَئِذٍ يَصْدُرُ ٱلنَّاسُ أَشْتَاتًا لِّيُرَوْا۟ أَعْمَٰلَهُمْ

yauma`iżiy yaṣdurun-nāsu asytātal liyurau a’mālahum

6. Pada hari itu manusia ke luar dari kuburnya dalam keadaan bermacam-macam, supaya diperlihatkan kepada mereka (balasan) pekerjaan mereka,

فَمَن يَعْمَلْ مِثْقَالَ ذَرَّةٍ خَيْرًا يَرَهُۥ

fa may ya’mal miṡqāla żarratin khairay yarah

7. Barangsiapa yang mengerjakan kebaikan seberat dzarrahpun, niscaya dia akan melihat (balasan)nya.

وَمَن يَعْمَلْ مِثْقَالَ ذَرَّةٍ شَرًّا يَرَهُۥ

wa may ya’mal miṡqāla żarratin syarray yarah

8. Dan barangsiapa yang mengerjakan kejahatan sebesar dzarrahpun, niscaya dia akan melihat (balasan)nya pula.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah