Dari 'Pembersih Ginjal' hingga Penyubur Rambut, ini 11 Manfaat Ajaib Seledri yang Semakin Dikenal Masyarakat

- 29 Desember 2021, 08:15 WIB
Jus seledri
Jus seledri /Pixabay/stux /

Seledri bisa dimanfaatkan untuk mata yang kering, caranya yaitu dengan mencampurkan daun seledri dengan daun bayam dan daun kelor yang sebelumnya sudah dicuci bersih.

Kemudian 3 bahan tersebut ditumbuk sampai halus lalu tambahkan garam dan beri sedikit air.

Peras semua bahan tersebut lalu minum airnya.

Untuk mempercepat proses penyembuhan, minum 3 kali sehari.

2. Menurunkan Kolesterol

Caranya siapkan sebatang seledri (yang terdiri dari beberapa ruas daun) dan segelas air.

Rebus seledri dengan segelas air tersebut sampai mendidih lalu biarkan menjadi dingin.

Setelah dingin, saring air rebusan seledri tersebut dan minum airnya satu kali sehari.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat 31 Desember 2021 Spesial Akhir Tahun, Tema Terbaru: Menjadi Orang Tua Teladan bagi Anak

3. Mengobati Batuk

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah