10 Hal Unik dan Menarik yang Cuma Ada di Lampung, 3 di Antaranya Terkenal hingga Mancanegara

- 20 September 2021, 20:10 WIB
Gajah dan siger menjadi ikon dari Provinsi Lampung.
Gajah dan siger menjadi ikon dari Provinsi Lampung. /Instagram/@pemprov.lampung

SEPUTARLAMPUNG.COM –Lampung merupakan salah satu provinsi yang berada di kawasan Pulau Sumatra. Provinsi paling ujung di Sumatra ini sangat terkenal dengan gajah.

Namun, Lampung bukan hanya sekadar tentang gajah saja.ada banyak hal luar biasa di provinsi dengan semboyan “Sai Bumi Ruwa Jurai” ini.

Sebagai masyarakat Lampung, kita patut bangga. Terlebih hal yang menjadi kebanggaan ini tidak akan ditemui di tempat lain.

Penasaran? Berikut 10 hal menarik dan unik yang hanya dimiliki Lampung.

Baca Juga: Jadi Sorotan Dunia Internasional, Indonesia Tegas Tolak Pengadaan Kapal Selam Nuklir Australia!

1. Little Indonesia

Pada tahun 1960an, pemerintah mengadakan program transmigrasi yang membawa banyak suku masuk ke Lampung, di antaranya Jawa dan Bali. Jika dihitung, penduduk pendatang jumlahnya jauh lebih banyak dari penduduk asli Lampung.

Inilah mengapa Lampung kerap disebut sebagai Little Indonesia. Karena berbagai ragam suku Indonesia bisa ditemui di sini

2. Gerbang utama Pulau Sumatera

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah