Harga Terbaru ASUS ExpertBook B1400 Maret 2022: Laptop Bisnis yang Memiliki Performa Serba Bisa

- 5 Maret 2022, 13:30 WIB
Laptop ASUS ExpertBook B1400.
Laptop ASUS ExpertBook B1400. /Tangkapan Layar asus.com

SEPUTARLAMPUNG.COM – ASUS ExpertBook B1400 merupakan laptop bisnis yang memiliki performa serba bisa dan memiliki penyimpanan ganda.

ASUS ExpertBook B1400 mampu melakukan tugas yang berat karena, ASUS ExpertBook B1400 memiliki prosesor Intel Core i7 generasi ke-11 yang canggih dan grafis diskrit NVIDIA GeForce yang memiliki RAM 8GB dan peyimpanan 512GB SSD.

ASUS ExpertBook B1400 dapat memberikan kinerja yang hebat untuk menyelesaikan pekerja ditambah dengan memori hingga 48GB dan penyimpanan yang luas.

Baca Juga: Cara Daftar KIP Kuliah 2022 bagi Siswa Jalur SNMPTN dan SBMPTN, Berikut Syarat agar Dapat Bantuan Pendidikan

ASUS ExpertBook B1400 mampu melakukan konektivitas tanpa henti, ASUS ExpertBook B1400 memiliki WiFi 6 serta teknologi ASUS WiFi Master sehingga dapat memastika koneksi yang kokoh dan stabil.

ASUS ExpertBook B1400 menghadirkan teknologi Intelligent Performance Boost eksklusif yang dapat mencapai kinerja yang baik dengan menyetel termal internal.

Algoritma eksklusif ASUS ExpertBook B1400 digabungkan dengan hingga lima sensor pintar, desain aerodinamis, dan catu daya hingga 90 watt untuk mengelola kinerja CPU.

ASUS ExpertBook B1400 memiliki desain yang tipis dan ringan, berat ASUS ExpertBook B1400 hanya 1.45 kg sehingga mampu dibawa kemana-mana.

Baca Juga: UPDATE! Data Perkembangan Covid-19 di Indonesia 4 Maret 2022 Mencapai Angka 26.347

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: asus.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x