Deretan Mobil Listrik Ini Warnai KTT G20 sebagai Transportasi Peserta , Ada Wuling Air Ev

- 14 November 2022, 06:20 WIB
Mobil Listrik Wuling Air EV  (Tangkapan layar/YouTube)
Mobil Listrik Wuling Air EV (Tangkapan layar/YouTube) /Nilawati Gobol/

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP Halaman 56 57 Ayo Kita Berlatih 2.2

Wuling Motors menyerahkan 216 unit tipe long range dan 84 unit tipe standard range.

Dukungan kendaraan listrik untuk kegiatan G20 tidak hanya datang dari Wuling Motors.

Sebelumnya, Indonesia telah menerima dukungan 393 unit kendaraan dari PT Hyundai Motors Indonesia.

Kendaraan yang diserahkan terdiri dari 44 unit Hyundai Genesis Electrified G80 Special Edition, 87 unit Hyundai Genesis G80, dan 262 unit Hyundai Ioniq 5.

Mensesneg juga telah melakukan serah terima 143 kendaraan dari PT Toyota-Astra Motor pada Rabu 19 Oktober 2022.

Sebanyak 143 yang diserahkan tersebut terdiri dari 41 unit Toyota BZ4X dan 102 unit Lexus UX 300e.

Berikut 5 model mobil listrik yang akan digunakan selama KTT G20 di Bali:

1. Genesis G80 Electrified

Disediakan total 131 unit

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Indonesia Baik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah