3 Ledakan Hebat yang Tercatat Sejarah pada Tanggal 19 April, Salah Satunya Terjadi di Masjid Istiqlal Jakarta

- 19 April 2021, 08:05 WIB
Ilustrasi Masjid Istiqlal Jakarta
Ilustrasi Masjid Istiqlal Jakarta /Instagram @masjidistiqlal.official/

1930: Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSII) didirikan dengan nama Persatuan Sepak Raga Seluruh Indonesia.

Baca Juga: Viral, Pengeroyokan Anggota Polri dan TNI Terekam Video CCTV Tersebar di Medsos

1948: Myanmar bergabung dengan Perserikatan Bangsa - Bangsa (PBB).

1954: Pakistan menetapkan bahasa Urdu dan bahasa Bengali sebagai bahasa nasional.

1972: Apollo 16 berhasil mendarat ke Bulan.

1995: Sebuah bom mobil diledakkan di depan Gedung Federal Alfred P. Murrah di Oklahoma, Amerika Serikat hingga menewaskan 168 orang.

Baca Juga: Chaewon dan Yena APRIL Bantah Adanya Perundungan Terhadap Hyunjoo, DSP Media: Kebenaran akan Segera Terbuka

1998: Sebanyak 53 orang tewas setelah pesawat Boeing 726-200 milik Air France menabrak gunung setelah tinggal landas dari Bogota, Colombia.

1999: Terjadi ledakan bom di Masjid Istiqlal Jakarta. Lokasi ledakan berada di lantai dasar dasar Masjid Istiqlal, dan menyebabkan sebagian kaca ruangan lantai dasar pecah.

1999: Kota Dumai, Riau diresmikan menjadi sebuah kotamadya.***(Yusuf Ariyanto/Bagikan Berita)

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Bagikan Berita PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah