Dingin, Teroris London Justru Ajak 'Korbannya' Ngobrol Sebelum Dibunuh, Berikut Kisah Lengkapnya

- 14 April 2021, 13:01 WIB
Ilustrasi teroris
Ilustrasi teroris /Pixabay/TheDigitalWay

SEPUTAR LAMPUNG - Belum lama Indonesia dikejutkan dengan tindakan terorisme yang terjadi pada 28 Maret 2021.

Tindakan terorisme ini merupakan aksi bom bunuh diri yang dilakukan di depan gerbang Gereja Katedral Kota Makassar pada pukul 10.30 WITA.

Aksi pelaku bom bunuh diri bertepatan dengan keluarnya para jemaah Gereja Katedral Makassar yang baru selesai melaksanakan ibadah misa.

Baca Juga: Tahukah Anda? Berikut 6 Manfaat Minum Air Hangat Setiap Hari, Melindungi Kulit hingga Cegah Penuaan Dini

Selain itu, pada 31 Maret 2021, seorang perempuan bersenjata yang diduga teroris juga menyerang Mabes Polri.

Para teroris merupakan hal menyeramkan dan menjadi momok menakutkan bagi seluruh orang di dunia.

Orang-orang di dunia, termasuk London, Inggris tentu berusaha menciptakan kehidupan yang damai, serta penuh keamanan.

Baca Juga: Buntut Panjang Kontroversinya, Seo Ye Ji Tak Hadiri Promosi 'Recalled' dan Keluar dari Drama 'Island'

Namun, rupanya hal itu bukanlah tujuan yang dinantikan oleh seorang teroris di London bernama Usman Khan yang bahkan dapat membunuh korbannya dengan santai, serta tanpa perasaan bersalah.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: PR Pangandaran


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x