Seram, Pria Meninggal Covid-19 Tiba-tiba Pulang Setelah 4 Hari Dimakamkan

- 11 Januari 2021, 16:10 WIB
Ilustrasi mayat.
Ilustrasi mayat. /Pixabay./

“Instruksi Komite Darurat Kota, pasien yang meninggal karena Covid wajib disimpan di kamar dingin selama enam hari”.

"Kemudian sang istri muncul, membawa kartu identitasnya, mengenalinya

Juan menambahkan setelah staf mencatat kemiripan fisik jasad dengan foto yang dibawa Vic, dia kemudian dibawa ke kamar mayat untuk mengidentifikasi.

Baca Juga: Kisah Pilot Sriwijaya Air SJ 182, Selalu Tersenyum, Dermawan, dan Rajin Beribadah

“Dengan protokol keamanan yang benar, kantong plastik dibuka dan Nyonya Victoria mengatakan itu suaminya. Itu sebabnya jenazah diserahkan  padanya.”

Meski demikian masih menurut pihak rumah sakit, salah satu anak Julio mengungkapkan keraguan jika jenazah yang akan dimakamkan itu benar ayahnya.

Ia ragu setelah membuka peti mati tetapi tetap melanjutkan pemakaman.

Bagaimana dengan keluarga dari jenazah yang tak disebutkan namanya itu? Juan mengaku telah bekomunikasi dengan mereka.

“Hal yang logis adalah membawa mayat itu kembali ke rumah sakit tapi kemudian kerabat jenazah menelepon dan mengatakan tak keberatan dengan pemakaman yang dilakukan keluarga Julio.”

Juan tak khawatir jika sampai kasus ini dibawa ke pengadian.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah