17 Agustus 2023 Peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan, Ini 7 Film Perjuangan untuk Ditonton Saat HUT RI ke 78

- 13 Agustus 2023, 10:45 WIB
HUT RI ke 78 pada 17 Agustus 2023 adalah momen bersejarah akan perjuangan bangsa. Ini 7 film perjuangan yang cocok temani Anda rayakan hari Kemerdekaan Indonesia.
HUT RI ke 78 pada 17 Agustus 2023 adalah momen bersejarah akan perjuangan bangsa. Ini 7 film perjuangan yang cocok temani Anda rayakan hari Kemerdekaan Indonesia. /Youtube/Abulaka Archaida

SEPUTARLAMPUNG.COM – 17 Agustus 2023 adalah peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan Indonesia. Ini 7 film perjuangan yang cocok ditonton saat perayaan HUT RI ke 78.

Momen Proklamasi Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 2023 HUT RI ke 78 adalah peringatan bersejarah bagi bangsa Indonesia.

Untuk mengenang kembali sekaligus mengingatkan kita semua tentang arti penting pejuangan para pahlawan, kita bisa tonton film perjuangan di momen 17 Agustus 2023 HUT RI ke 78.

Baca Juga: Siapa Saja Nama Anggota Paskibraka Nasional yang Bertugas di Istana Negara `17 Agustus 2023 HUT RI ke 78?

Dengan menonton kembali film perjuangan karya anak bangsa ini, maka kita telah memberi apresiasi sekaligus mendukung majunya perfilman Indonesia, terutama yang berlatar belakang sejarah, karena bangsa yang besar adalah bangsa yang tidak melupakan sejarah bangsanya.

Film Perjuangan untuk Ditonton pada 17 Agustus 2023 HUT RI ke 78

Merah Putih (2009)

Merah Putih diambil berdasarkan sejarah perjuangan Kemerdekaan Indonesia pada 1947. Saat itu tengah terjadi Agresi Militer Belanda I ke jantung pemerintahan Republik Indonesia di Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah