NCT Dream Comeback Tahun Ini? Berikut Beberapa Tanda yang Menunjukkan Kebenarannya

- 20 Januari 2022, 14:45 WIB
NCT Dream dikabarkan comeback tahun ini.
NCT Dream dikabarkan comeback tahun ini. /Instagram/@fyidreamies.id

Apakah artinya NCT Dream akan comeback?

Baca Juga: UTBK Semakin Dekat, Simak 7 Tips Sukses Sambut UTBK Berikut Ini: Salah Satunya Self Healing

Dikutip dari postingan video Mark Lee di Instagramnya @onyourm__ark terlihat warna rambut Mark yang berwarna abu-abu.

Mark mengatakan di Video call Event Fansign bahwa saat dia mengecat rambutnya, warna rambutnya menjadi agak biru tapi aslinya dia ingin warnanya menjadi abu-abu.

Begitu pula dengan Zhong Chenle, dikutip dari Video Call Fansign kemarin tanggal 19 januari 2022 terlihat warna rambut Chenle hitam dengan gradasi pink diujung rambutnya.

Chenle mengatakan dia tidak tahu konsep comback NCT kali ini tapi konsep itu akan keluar dan alasan dia mengubah warna rambutnya karena ada yang harus dikeluarkan.

Apakah itu konsep MV NCT Dream 2022 kali ini? Chenle juga mengatakan kalau warna rambutnya dipilih sendiri oleh SM Entertaimen dan dia menyukainya.

Di Video Call Fansign salah satu op bertanya dengan Lee Jeno "Dreamies sudah ganti warna rambut, bisakah memberi tahu spoiler tentang comeback atau content walaupun hanya sedikit?", Lee jeno menjawab pertanyaan dari op tersebut "Bukankah kita akan bertemu segera?.. melalui MV" dengan Jeno yang tersenyum.

Terlihat dibalik beanie yang Lee Jeno gunakan untuk menutupi warna rambutnya, konsep warna rambut Jeno kali ini adalah warna pink.

Baca Juga: Pemerintah hanya Buka PPPK Guru dan Tak Ada Pembukaan CPNS 2022, Simak Alasan serta Besaran Gaji PNS dan PPPK

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah