Lowongan Kerja November 2022 di IKEA Penempatan Tangerang, Bandung, hingga Bali, SMA Bisa Daftar?

Tayang: 7 November 2022, 08:30 WIB
Penulis: Rika Widiastuti
Editor: Desy Listhiana Anggraini
Lowongan kerja IKEA November 2022 penempatan daerah Tangerang, Bandung, hingga Bali
Lowongan kerja IKEA November 2022 penempatan daerah Tangerang, Bandung, hingga Bali //IKEA

SEPUTARLAMPUNG.COM – Perusahanan retail perabotan rumah terbesar asal Swedia, IKEA buka lowongan kerja besar-besaran pada November 2022. Kota Penempatannya adalah Tangerang, Bandung, hingga Bali. Apakah lulusan SMA bisa mendaftar juga?

Dilansir Seputarlampung.com dari laman resmi ikea.co.id, setidaknya ada 15 lowongan kerja yang dibuka IKEA pada November 2022, yang nantinya kandidat lolos akan ditempatkan di Tangerang, Bandung, hingga Bali.

Dalam peluang karir yang ditawarkan IKEA November 2022 untuk lokasi kerja di Tangerang, Bandung, hingga Bali, yang dibutuhkan adalah kandidat dengan kualifikasi pendidikan lulusan D3 hingga S1. Jadi untuk SMA belum bisa mendaftar pada lowongan kerja ini.

Baca Juga: Puncak Gerhana Bulan Total 8 November 2022 Bisa Diamati di Seluruh Wilayah Indonesia, Ini Waktu Terjadinya

Berikut info lengkap 15 lowongan kerja di IKEA November 2022.

1. Customer Loyalty Specialist

- 1 – 2 tahun pengalaman dalam program loyalitas, interaksi pelanggan, atau di bidang yang relevan.

- Quick learner yang dapat beradaptasi dengan mudah terhadap tuntutan yang berubah.

- Memiliki kemampuan untuk memahami prinsip-prinsip utama dari pengalaman berbelanja dan harapan pelanggan.

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub