Mau Pulang Kampung? Ini 6 Pilihan Bus yang Lewat Jalur Tol Trans Jawa, Kelas Double Decker hingga Ekonomi

- 14 Juni 2022, 15:45 WIB
Bus Sinar Jaya.*
Bus Sinar Jaya.* /redbus.id

Baca Juga: Cek Link Hasil Pengumuman UTBK SBMPTN di 29 Universitas, Ada UI, UGM, ITB, IPB, UNDIP, UNPAD, 23 Juni 2022

1. Agra Mas

Agra Mas, hadir melayani perjalanan antar provinsi bagi penumpang yang hendak pergi ke Jawa Tengah dan Yogyakarta dari Jakarta. Agra Mas bisa menjadi pilihan dengan harga bersaing, dilengkapi berbagai fasilitas penunjang.

Armada Bus Agra Mas: Kelas VIP AC bus Agra Mas menawarkan formasi kursi 2-2, Kelas Eksekutif Agra Mas memiliki formasi kursi 2-2, Kelas Super Double Decker bus Agra Mas memiliki formasi kursi yaitu 2-1 di lantai dasar dan 2-2 di lantai atas.

Fasilitas: AC, Reclining seat, Charging point, Toilet, Bantal, Selimut, Central TV, Kudapan/makanan ringan.

2. Putera Mulya

Putera Mulya Trans Jawa menjalankan busnya ke seluruh pelosok Indonesia, perusahaan bus ini menyediakan layanan bus yang menghubungkan berbagai jalur kota. Untuk jalur Trans awa Putera Mulya melayani Jakarta-Klaten, Wonogiri-Jakarta, Bogor-Solo, dan berbagai perjalanan lainnya.

Jenis Bus Putera Mulya: VIP AC (2+2), Double Deck SVIP, VIP AC (2+2)

Fasilitas (Eksekutif), Kapasitas 32 kursi dan 2 kursi di smoking area, TV LCD, AC, Toilet, Colokan USB, Kompartemen bagasi, Bantal dan selimut, Makanan, kudapan, dan air minum.

Double Decker: i bagian atas terdapat First Executive Class, sedangkan di bagian dek bawah terdapat Elegant Class. Bagian dek bawah ini diperuntukkan bagi enam penumpang saja. Terdapat pula TV LCD, AC, Toilet, Colokan USB, Kompartemen bagasi Bantal dan selimut, Makanan, kudapan, dan air minum.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah