Kartu Prakerja Gelombang 27 Masih Dibuka, Golongan Ini Dijamin Tidak akan Pernah Lolos, Pastikan Bukan Anda!

- 23 April 2022, 12:20 WIB
Poin-poin penyebab tidak lolos kartu prakerja.
Poin-poin penyebab tidak lolos kartu prakerja. /tangkapan layar instagram prakerja

Baca Juga: Contoh Soal US Bahasa Inggris Kelas 9 SMP Semester 2 Tahun 2022 Beserta Kunci Jawaban

- Secara administrasi memang belum lolos, kemungkinan karena kuota telah terpenuhi. Mengingat yang mendaftar pada setiap gelombangnya sangat banyak.

- Data NIK mencatat Anda sebagai anggota TNI/Polri, Kepala Desa/Perangkat Desa, Komisaris BUMN/BUMD, dan anggota DPR/DPRD.

- Pengisian data kurang lengkap atau ada ketidaksesuaian dengan data sebenarnya. Jadi secara sistem akan langsung tidak lolos.

Perlu diketahui, bagi peserta yang sudah pernah mengikuti program Kartu Prakerja tidak diperkenankan mengikuti program ini kembali. Karena kesempatan Kartu Prakerja hanya diberikan sekali seumur hidup.

Bagi yang pernah lolos pun, tetapi tidak membeli paket pelatihan setelah masa 30 hari dinyatakan lolos, juga tidak diperbolehkan mengikuti program ini.

Untuk update informasi seputar Prakerja, bisa mengikuti akun Instagram @prakerja.go.id.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kartu Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x