Kunci Jawaban IPS Kelas 8 SMP Halaman 194 195 Lembaga Keuangan Bank Kurikulum Merdeka Belajar

- 28 Juli 2023, 10:00 WIB
kunci jawaban IPS kelas 8 SMP halaman 194 195 Kurikulum Merdeka Belajar
kunci jawaban IPS kelas 8 SMP halaman 194 195 Kurikulum Merdeka Belajar /BRI

5. Bank umum milik swasta nasional

Pengertian: bank yang seluruh modal dan sahamnya berasal dari dana perorangan atau perusahaan dalam negeri yang pendiriannya sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan pemerintah.

Contoh: Bank Mega, BCA dan Bank Danamon

6. Bank umum milik swasta asing

Pengertian: bank yang seluruh modal dan sahamnya berasal dari dana perorangan atau perusahaan asing (luar negeri)

- Pendiriannya disesuaikan dengan ketentuan Pemerintah RI maupun kesepakatan dengan pihak asing.

Contoh: Maybank, OCBC Bank, HSBC Bank, dan CIMB

7. Bank umum milik campuran

Pengertian: bank yang modal dan sahamnya sebagian dimiliki swasta nasional dan sebagian milik swasta asing.

Contoh: DBS Indonesia, Mizuho Indonesia dan CTBC Indonesia.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah