Ini Hasil Pengumuman PPDB Yogyakarta 2023 SMA-SMK Jalur Zonasi Reguler, Afirmasi, Perpindahan Tugas

- 22 Juni 2023, 16:45 WIB
Ilustrasi Hasil pengumuman PPDB Jogja 2023 jenjang SMA-SMK lewat link yogyaprov.siap-ppdb.com
Ilustrasi Hasil pengumuman PPDB Jogja 2023 jenjang SMA-SMK lewat link yogyaprov.siap-ppdb.com /disdikpora DIY

SEPUTARLAMPUNG.COM – Ketahui hasil pengumuman PPDB Jogja 2023 jenjang SMA-SMK lewat link di bawah ini, apakah namamu lolos seleksi zonasi reguler, afirmasi, perpindahan tugas orang tua?

Seperti diketahui, pendaftaran PPDB Yogyakarta 2023 SMA-SMK jalur Zonasi Reguler, Prestasi, Afirmasi dan Perpindahan Tugas dibuka pada 21-23 Juni 2023.

Jalur Zonasi PPDB Jogja 2023 SMA-SMK terbagi dua berdasarkan cakupan area yakni Zonasi Radius dan Regular.

Baca Juga: 10 SMP Terbaik di Kota Cirebon, Jawa Barat Versi Kemdikbud, Bisa untuk Referensi PPDB 2023

Sebelumnya, pendaftaran PPDB Yogyakarta 2023 SMA-SMK jalur Zonasi Radius telah dibuka 19-20 Juni 2023.

Adapun pendaftaran PPDB dilaksanakan melalui empat jalur berikut, yakni jalur Zonasi, afirmasi, perpindahan tugas orang tua/wali, dan prestasi.

Jalur Zonasi sebagaimana dimaksud sebesar 55% (lima puluh lima persen) dari daya tampung sekolah.

Jalur afirmasi sebesar 20% (dua puluh persen) dari daya tampung sekolah, sedangkan jalur perpindahan tugas Orang Tua/Wali sebesar 5% (lima persen) dari daya tampung sekolah.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah