Ini 15 Kampus Swasta Terbaik di Sumatra Selatan Versi UniRank 2023, Adakah Pilihanmu?

- 21 Mei 2023, 14:52 WIB
Universitas Bina Darma, salah satu kampus swasta terbaik di Sumatra Selatan versi UniRank 2023./
Universitas Bina Darma, salah satu kampus swasta terbaik di Sumatra Selatan versi UniRank 2023./ /https://www.binadarma.ac.id//

SEPUTARLAMPUNG.COM - Ada 15 kampus swasta terbaik di Sumatra Selatan yang raih peringkat Universitas terbaik dunia versi UniRank 2023.

Daftar 15 kampus swasta terbaik di Sumatra Selatan yang raih peringkat kampus terbaik dunia versi UniRank 2023 ini dinilai berdasarkan 3 faktor.

Pertama, 15 kampus swasta terbaik di Sumatra Selatan  ini sudah terakreditasi oleh lembaga yang berwenang.

Baca Juga: Jadwal Trans TV Hari Ini, 21 Mei 2023: Jam Tayang-Sinopsis ‘Line of Duty’ dan ‘211’ di Bioskop Trans TV

Kedua, 15 kampus swasta terbaik di Sumatra Selatan ini memiliki program studi strata 1 (S1) dan pascasarjana (Master atau Doktor).

Ketiga, 15 kampus swasta terbaik di Sumatra Selatan ini menerapkan sistem perkuliahan tradisional, tatap muka, atau pembelajaran jarak jauh (online).

UniRank sendiri merupakan lembaga pemeringkatan Universitas terbaik di seluruh dunia yang ada di Sydney, Australia.

Daftar 15 kampus swasta terbaik di Sumatra Selatan yang raih peringkat kampus terbaik dunia versi UniRank 2023 bisa dijadikan referensi bagi siswa lulusan SMA sederajat saat memilih Perguruan Tinggi tujuannya saat seleksi masuk Tahun Akademik (TA) 2023/2024 dibuka.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: 4icu.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x