Jadwal PPDB DKI Jakarta 2023-2024 SMP, SMA, SMK Lengkap! Ini Syarat dan Cara Daftar Pra Pendaftaran

- 14 Mei 2023, 14:15 WIB
Ini jadwal, syarat, dan cara daftar PPDB DKI Jakarta 2023-2024 jenjang SMP, SMA, SMK.
Ini jadwal, syarat, dan cara daftar PPDB DKI Jakarta 2023-2024 jenjang SMP, SMA, SMK. /Disdik DKI Jakarta

SEPUTARLAMPUNG.COM - Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru atau PPDB 2023-2024 DKI Jakarta sudah dibuka untuk jenjang SMP, SMA, dan SMK.

Dilansir dari akun Instagram @ppdbjakarta.online, jadwal pendaftaran PPDB 2023-2024 DKI Jakarta dimulai pada 10 Mei 2023 dengan dibukanya tahapan Pra Pendaftaran.

Setelah tahap pra pendaftaran PPDB DKI Jakarta 2023-2024, ada tahap Verifikasi KK dan Pengajuan Akun.

Untuk siswa jenjang SD, proses verifikasi KK dan pengajuan akun dilakukan mulai 15 Mei 2023, siswa jenjang SMP mulai 19 Mei 2023, dan siswa jenjang SMA-SMK mulai 24 Mei 2023.

Baca Juga: Referensi PPDB 2023, Ini SMP Terbaik di Kota Palembang Sumatera Selatan dengan Akreditasi A

Jadwal PPDB DKI Jakarta 2023-2024

Berikut ini jadwal pendaftaran PPDB 2023-2024 DKI Jakarta, lengkap dari jenjang SMP, SMA, dan SMK:

  • Pra Pendaftaran

- SMP, SMA dan SMK: 10 Mei 2023-9 Juni 2023

  • Verifikasi KK dan Pengajuan Akun

- SD: mulai 15 Mei 2023
- SMP: mulai 19 Mei 2023
- SMA dan SMK: mulai 24 Mei 2023

  • Jalur Prestasi-Disabilitas-PPDB Bersama Tahap 1

- Prestasi (SMP, SMA, SMK): 12-16 Juni 2023
- Disabilitas (SD, SMP, SMA, SMK): 12-16 Juni 2023
- PPDB Bersama Tahap 1 (SMA, SMK): 12-16 Juni 2023
- Anak Panti, Anak Nakes, PTO dan Anak Guru (SD, SMP, SMA, SMK): 12 Juni-1 Juli 2023

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x