Kunci Jawaban dan Soal PTS UTS Mutasi dan Mekanisme Evolusi Kelas 12 SMA Kurikulum 2013

- 19 Februari 2023, 07:40 WIB
Ilustrasi. Jawaban dan Soal PTS atau UTS IPA Biologi
Ilustrasi. Jawaban dan Soal PTS atau UTS IPA Biologi /Pixabay/truthseeker08

2. Berikut ini merupakan kelainan yang timbul akibat adanya mutasi pada autosom adalah ....

A. Sindrom Turner
B. Sindrom Klinefelter
C. Sindrom Jacobs
D. Sindrom Wanita Super
E. Sindrom Edwards

jawaban: E

Baca Juga: Peserta Seleksi PPPK Teknis Segera Pilih Lokasi Ujian Melalui Link Berikut, dan Catat Tanggalnya!

3. Perhatikan jenis mutagen berikut!

1. unsur radioaktif
2. virus
3. pestisida
4. sinar UV
5. kolkisin

Jenis mutagen yang tergolong mutagen fisika ditunjukkan oleh nomor ….

A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 3 dan 5
D. 1, 3, dan 5
E. semua benar

jawaban: B

4. Teori abiogenesis disebut juga sebagai teori generatio spontanea. Tokoh yang memelopori teori tersebut adalah ....

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah