Profil Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, Raih Peringkat ke-2 Kampus Terbaik Dunia Versi AD Scientific Index

- 2 Februari 2023, 20:45 WIB
Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta/https://news.uad.ac.id/uad-kampus-4/
Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta/https://news.uad.ac.id/uad-kampus-4/ /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Ini profil singkat Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta yang meraih peringkat kedua kampus terbaik di dunia versi AD Scientic Index 2023.

Perlu diketahui, basis pemeringkatan kampus terbaik di Indonesia versi AD Scientic Index 2023 ini diambil berdasarkan hasil studi akademik di 19.587 Universitas/Insitusi di 217 negara yang ada di Dunia.

Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta merupakan pengembangan dari Institut Keguruan dan llmu Pendidikan (IKIP) Muhammadiyah Yogyakarta.

Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta resmi beroperasi pada 19 Desember 1994.

Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru Staf Marketing Support PT Buana Penta Prima, Cek Kualifikasi dan Deskripsi Pekerjaannya

Sejak awal berdiri hingga sekarang, Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta memiliki 11 fakultas, terdiri atas program sarjana, program magister, program profesi serta program vokasi.

Anda bisa mengecek daftar Fakultas dan Program Studi yang ada di Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta di laman https://uad.ac.id/id/kuliah-di-uad/.

Ini profil singkat Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta yang raih peringkat kedua kampus terbaik di Indonesia versi AD Scientific Index 2023:

- Peringkat Nasional/Indonesia: 3

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: adscientificindex.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x