Kunci Jawaban PKn Kelas 7 SMP/MTS Halaman 24 Aktivitas 1.5 Naskah Sosiodrama Sidang BPUPKI dan PPKI

- 13 Agustus 2022, 19:48 WIB
Ilustrasi. Kunci Jawaban PKn Kelas 7 SMP/MTS Halaman 24 Aktivitas 1.5.
Ilustrasi. Kunci Jawaban PKn Kelas 7 SMP/MTS Halaman 24 Aktivitas 1.5. /Pixabay/Free-Photos

Narator: Ir. Soekarno membicarakan undangan Terauchi kepada Bung Hatta dan Radjiman

Bung Kamo: Selamat pagi

Radjiman dan Hatta: Selamat pagi

Baca Juga: Bung Hatta Berbohong Jelang Proklamsi 17 Agustus 1945? Simak Fakta di Balik Detik-detik Kemerdekaan Indonesia

Bung Karno: Kedatangan saya kesini untuk menyampaikan undangan Terauchi kepada kita untuk menuju ke Dalth, Vietnam.

Radjiman: Untuk apa kita disana?

Bung Karno: Kita datang untuk membicarakan tentang kemerdekaan Indonesia.

Narator: Esok setiap harinya Ir. Soekarno, Bung Hatta dan Radjiman sudah smapal di Dalth Vietnam. Mereka dijemput oleh Terauchi.

Terauchi: Selamat datang Bung.

Bung Karno: Kapan dan dimana kita akan membicarakan pembicaraan ini?

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah