Hasil Pengumuman Jalur Mandiri SM-UNNES 2022 via Link Ini, Berikut Peserta yang Terdaftar pada Selasa, 26 Juli

- 26 Juli 2022, 06:15 WIB
Universitas Negeri Semarang
Universitas Negeri Semarang /Tangkap layar/semarangkota.go.id

SEPUTARLAMPUNG.COM - Link pengumuman Jalur Mandiri SM-UNNES 2022 sudah bisa dilihat mulai Selasa, 26 Juli 2022, apakah namamu terdaftar Universitas Negeri Semarang?

Hasil seleksi jalur mandiri SM-UNNES dijadwalkan akan diumumkan pada Selasa, 26 Juli 2022 mulai pukul 17.00 WIB.

Bagi calon mahasiswa baru Universitas Negeri Semarang (UNNES) 2022 jalur mandiri yang sebelumnya sudah mendaftar jalur mandiri diharapkan untuk melakukan cek pengumuman hasil melalui laman website resmi sesuai jadwal dan waktu yang ditetapkan.

Baca Juga: Pengumuman Hasil Seleksi Mandiri UNNES, Selasa 26 Juli 2022 via Link Resmi, Kapan Jadwal Daftar Ulang?

Sebelum melihat pengumuman Universitas Negeri Semarang (UNNES), pastikan telah melengkapi semua persyaratan pendaftaran, di antaranya adalah:

Siswa lulusan SMA, SMK MA atau yang sederajat, lulus ujian persamaan, atau yang setara lainnya (paket C) tahun 2022, 2021, dan 2020.

Memenuhi persyaratan sesuai program studi yang dituju. Peserta SM-UNNES 2022 berhak memilih maksimum 2 (dua) program studi (prodi).

Sebelumnya, pendaftaran online Universitas Negeri Semarang (UNNES) sudah berlangsung sejak 24 Mei sampai dengan 2 Juli 2022.

Semoga hasil pengumuman seleksi mandiri Universitas Negeri Semarang (UNNES) 2022 yang sebentar lagi akan diumumkan pada Selasa, 26 Juli 2022 membuahkan hasil yang memuaskan.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah