Tak Patuhi Aturan Ini, Dana PIP 2022 Batal Cair ke Siswa SD SMP SMA-SMK, Cek Kuota Penerima pada 22 Mei

- 22 Mei 2022, 21:36 WIB
ana PIP 2022 BATAL CAIR ke Siswa SD SMP SMA-SMK Jika Tak Patuhi Aturan Ini.
ana PIP 2022 BATAL CAIR ke Siswa SD SMP SMA-SMK Jika Tak Patuhi Aturan Ini. /unsplash/Mufid Majnun

SEPUTARLAMPUNG.COM – Tak patuhi aturan ini, dana PIP 2022 batal cair ke siswa SD SMP SMA, cek kuota penerima Program Indonesia Pintar (PIP) yang sudah tersalurkan pada 22 Mei 2022.

Program Indonesia Pintar (PIP) merupakan bantuan berupa uang tunai, perluasan akses, dan kesempatan belajar dari pemerintah yang diberikan kepada peserta didik dan mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin untuk membiayai pendidikan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Selain itu, adanya program PIP 2022 diharapkan mencegah peserta didik dari kemungkinan putus sekolah, dan diharapkan dapat menarik siswa putus sekolah agar kembali melanjutkan pendidikannya.

Baca Juga: Man City vs Aston Villa: Ini Link Live Streaming Liga Inggris, Minggu 22 Mei 2022, Jam berapa Tayang di SCTV?

Salah satu manfaat dari dana PIP adalah dapat meringankan biaya personal pendidikan peserta didik, baik biaya langsung maupun tidak langsung.

Kendati demikian, penerima PIP harus benar-benar mematuhinya, apabila diabaikan atau dilanggar oleh siswa yang bersangkutan, maka kepesertaan sebagai penerima dana PIP 2022 akan dibatalkan atau dicabut.

Artinya, peserta didik tidak akan menerima dana bantuan PIP 2022. Apabila hal tersebut terjadi, Anda tidak akan mendapatkan manfaat dari program PIP yang terbukti membantu siswa memenuhi kebutuhan sekolah.

Dana PIP 2022 dapat digunakan untuk membantu biaya pribadi peserta didik, seperti membeli perlengkapan sekolah atau kursus, uang saku dan biaya transportasi, biaya praktik tambahan serta biaya uji kompetensi.

Lewat program PIP 2022, para peserta didik dapat terbantu dalam membeli perlengkapan sekolah.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x