Link Pendaftaran SNMPTN 2022 di UGM: Cara Daftar, Syarat, Jadwal, dan Alamat Universitas Gadjah Mada

- 8 Februari 2022, 17:30 WIB
Universitas Gajah Mada (UGM).
Universitas Gajah Mada (UGM). /ugm.ac.id

SEPUTARALAMPUNG.COM - Berikut link Pendaftaran SNMPTN UGM 2022, lengkap cara daftar, syarat, jadwal, dan alamat Universitas Gadjah Mada.

Tinggal hitungan hari SNMPTN 2022 akan segera dibuka, yakni pada 14 Februari 2022. Bagi siswa lulusan SMA, MA, dan SMK bisa memilih jurusan di Universitas Gadjah Mada (UGM), seperti jurusan Saintek dan Soshum.

Dilansir ltmpt.ac.id, jadwal Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) tahun 2022 ditetapkan oleh Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).

Baca Juga: Siswa SD-SMA Ini Banjir REZEKI dan BONUS KJP Plus Tahap 2 Februari 2022, Cek ATM Bank DKI dan JakOne Mobile

LTMPT merupakan lembaga penyelenggara tes masuk perguruan tinggi bagi calon mahasiswa baru, lembaga ini berada di bawah naungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Universitas Gadjah Mada (UGM) merupakan salah satu universitas favorit bagi calon mahasiswa dan UGM salah satu kampus yang tahun ini membuka beberapa jalur pendaftaran, salah satunya SNMPTN.

Jalur masuk UGM 2022 dibuka lewat empat jalur, yakni Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Nasional (SNMPTN), Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Nasional (SBMPTN), Ujian Mandiri UGM-Jalur Prestasi, dan Ujian Mandiri UGM-Computer Based Test (CBT).

Baca Juga: Daftar 5 SMA dan MA Terbaik di Kota Samarinda Kalimantan Timur, Siapa di Urutan Pertama?

Berikut cara masuk Universitas Gadjah Mada (UGM) tahun 2022 dirangkum dari laman resmi um.ugm.ac.id, yakni:

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x