Laporan Hasil Percobaan Energi Angin Dapat Menggerakan Kincir: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 SD Hal 24 25 26

- 21 Agustus 2021, 18:15 WIB
Turbin angin sebagai salah satu pemanfaatan energi angin.
Turbin angin sebagai salah satu pemanfaatan energi angin. /Pexels/Laura Penwell

Kesimpulan:

Berdasarkan hasil percobaan terbukti bahwa kincir angin dapat berputar saat angin bertiup hal tersebut menunjukan bahwa energi angin dapat menggerakan kincir.

Baca Juga: Buka bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id dan bsu.kemnaker.go.id, Ada Info Penerima Lolos BLT Subsidi Gaji Tahap 2

Ayo Berdiskusi (Halaman 26)

Berdasarkan hasil percobaanmu, diskusikanlah pertanyaan berikut bersama teman kelompokmu.

1. Apa sumber energi kincir angin?

Jawaban: Sumber energi kincir angin adalah angin.

2. Bagaimana kincir angin bisa berputar?

Jawaban:

Kincir angin akan berputar pada porosnya jika adanya tekanan dari angin yang dapat membuat kincir bergerak. Semakin besar tekanan angin maka kincir berputar semakin cepat.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah