Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 91 92 93 94 95 96 97 98 Subtema 2 Pembelajaran 5 Pemimpin Idolaku

- 5 Februari 2021, 18:00 WIB
Pembahasan soal tematik kelas 6 tema 7.
Pembahasan soal tematik kelas 6 tema 7. /Seputar Lampung/

3. Tata rias

Dalam mempertunjukkan suatu tarian, penari harus merias wajahnya. Alat-alat rias yang digunakan meliputi bedak, lipstik, pensil alis, dan perona mata serta perona pipi. Tujuan rias wajah untuk mengubah tampilan wajah penari sesuai dengan jenis karakter tarian yang dibawakan.

4. Iringan tari

Iringan tari merupakan bunyi-bunyian untuk mendukung suasana penampilan tari. Iringan tari dapat berupa permainan alat-alat musik modern atau tradisional. Iringan tari juga dapat berupa bunyi yang berasal dari gerakan tubuh, misalnya tepuk tangan, hentakan kaki, siulan, atau nyanyian.

Baca Juga: Kemnaker dan Martha Tilaar Buat Pelatihan Produk Pertanian dan Peningkatan Kompetensi SDM Bidang Wisata

5. Properti tari

Properti tari meliputi semua alat yang digunakan oleh penari dalam melakukan gerakan tari. Properti tari dapat berupa selendang, kipas, topeng, piring, kuda kepang, keris, tombak, tameng, atau benda-benda lain. Pemilihan properti tari disesuaikan dengan jenis tari yang akan ditampilkan.

6. Tempat pertunjukan

Seni tari memerlukan tempat untuk mempertunjukkanya. Tempat pertunjukan tari biasa disebut panggung. Secara umum, jenis pentastari ada dua: pentas tertutup dan pentas terbuka. Pentas tertutup diadakan di dalam ruang kelas, gedung, atau aula. Sebaliknya, pentas terbuka dapat diadakan di lapangan, halaman rumah, atau bahkan di jalan.

Halaman 94

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Buku Tematik SD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah