Profil 4 SMA-MA Terbaik di Kota Batu yang Masuk TOP 1000 Sekolah Versi LTMPT 2022, Cek Posisi Pertamanya

18 Februari 2023, 09:00 WIB
SMAS Al-Izzah Batu salah satu SMA terbaik di Kota Batu./ Tangkapan layar sekolah.data.kemdikbud.go.id /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini profil 4 SMA-MA terbaik di Kota Batu, Jawa Timur yang masuk TOP 1000 sekolah versi LTMPT 2022. Simak ulasannya dalam artikel ini.

Dalam Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) 2022 telah merilis 1000 sekolah terbaik jenjang SMA di Indonesia.

Berdasarkan dari data tersebut telah memuat deretan sekolah terbaik dari berbagai Provinsi salah satunya Kota Batu, Jawa Timur.

Baca Juga: Hari Ini, Kartu Prakerja Gelombang 48 Resmi Dibuka, Ayo Segera Daftar di Link Berikut! Simak Caranya

Dari 1000 sekolah unggulan tersebut terdapat 4 SMA-MA terbaik di Kota Batu, Jawa Timur berdasarkan nilai UTBK yang telah dirilis LTMPT 2022.

Sementara itu dari 4 SMA-MA terbaik di Kota Batu tersebut, ternyata rata-rata didominasi oleh SMA Negeru dari jumlah SMA Swastanya.

Sekolah terbaik tidak hanya dilihat dari skornya saja, tetapi siswa juga dapat melihat dari perolehan ranking nasionalnya.

Pada urutan pertama diraih oleh SMAS Al-Izzah Batu dengan skor tertinggi sebesar 557,874 dan ranking nasional di 220.

Baca Juga: Profil Syahar Diantono, Kadiv Propam Polri Pengganti Ferdy Sambo

Masih ada beberapa SMA lainnya yang dapat dijadikan sebagai referensi untuk siswa SMP pada saat adanya PPDB 2023 jenjang SMA.

Berikut ini profil 4 SMA-MA terbaik di Kota Batu, Jawa Timur versi LTMPT 2022 yang dikutip seputarlampung.com dari laman resmi LTMPT, yakni:

1. SMAS Al-Izzah Batu

- Skor UTBK 2022 : 557,874

- NPSN: 69727602

- Ranking Nasional : 220

- Status Sekolah : Swasta

- Akreditasi: A

- Telp: (0341) 590363

- Website: https://alizzah-batu.sch.id

- Alamat: Jl. Indragiri Gg, Pangkur, No. 78, Sumberejo, Kota Batu, Jawa Timur

2. SMAN 1 Batu

- Skor UTBK 2022 : 551,751

- NPSN: 20536817

- Ranking Nasional : 266

- Status Sekolah : Negeri

- Akreditasi: A

- Telp: (0341) 591310

- Website: https://sman1batu.sch.id

- Alamat: Jl. KH. Agus Salim 57, Sisir, Kec. Batu, Kota Batu, Jawa Timur

Baca Juga: Daftar 9 SMA Terbaik di Kota Depok Jawa Barat Versi LTMPT 2022: Nomor 1 Sekolah Swasta, Cek SMA Incaranmu!

3. MAN Kota Batu

- Skor UTBK 2022 : 517,569

- NPSN: 20580038

- Ranking Nasional : 849

- Status Sekolah : Negeri

- Akreditasi: A

- Telp: (0341) 592185

- Website: https://mankotabatu.sch.id

- Alamat: Jl. Patimura No.25, Temas, Kec. Batu, Kota Batu, Jawa Timur 65315

4. SMAN 2 Batu

- Skor UTBK 2022 : 514,831

- NPSN: 20536818

- Ranking Nasional : 944

- Status Sekolah : Negeri

- Akreditasi: A

- Telp: (0341) 465454

- Website: https://sman2batu.sch.id

- Alamat: Jl. Hasanudin, Junrejo, Kec. Junrejo, Kota Batu, Jawa Timur 65321

Demikian profil 4 SMA-MA terbaik di Kota Batu, Jawa Timur versi LTMPT 2022 dari hasil nilai UTBK terbaru.***

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: LTMPT

Tags

Terkini

Terpopuler