5 Destinasi Wisata di Medan yang Bikin Jatuh Hati, Cocok untuk Libur Lebaran Bareng Keluarga

- 16 April 2023, 12:00 WIB
Destinasi wisata di Medan yang bikin jatuh hati, cocok untuk liburan bareng keluarga.
Destinasi wisata di Medan yang bikin jatuh hati, cocok untuk liburan bareng keluarga. /Pixabay/Dimitris Vetsikas

Baca Juga: 3 Resep Kue Kacang yang Disukai Anak-anak, Cocok untuk Ide Cemilan Praktis saat Lebaran Idul Fitri

1. Danau Toba

Berlibur ke Kota Medan dirasa kurang lengkap tanpa mengunjungi Danau Toba karena cerita legenda masyarakat yang sudah tidak asing terdengar.

Keunikannya sebagai danau terbesar yang berada di Asia Tenggara, Danau Toba memiliki panjang sekitar 100 KM dengan lebar kurang lebih 30 KM.

Ketika menyusuri Danau Toba wisatawan akan menemukan Pulau Samosir yang cukup luas hingga meliputi beberapa kabupaten sekaligus.

Baca Juga: 6 Destinasi Wisata di Jogja yang Wajib Kamu Kunjungi saat Libur Hari Raya Idul Fitri

Seringkali kedatangan tamu dari jauh, masyarakat sekitar pun membangung penginapan sepanjang tepian danaunya.

Soal harga tak perlu dipikirkan, lantaran biaya sewa per harinya cukup terjangkau dan bisa dibeli sesuai budget yang dimiliki.

2. Pantai Cermin

Pantai Cermin adalah salah satu pantai terbaik di Medan. Pantai ini memiliki pemandangan yang indah dengan pasir putih yang bersih dan lautan yang biru.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x