Wajib Dikunjungi! Inilah 3 Destinasi Wisata di Pulau Bontang yang Indah dan Menakjubkan

14 Mei 2023, 20:30 WIB
Pulau Beras Basah, destinasi wisata di Samarinda yang cocok dikunjungi saat liburan. /Kelurahan Bontang Kuala

SEPUTARLAMPUNG.COM – Bontang merupakan salah satu kota penghasil gas bumi terbesar yang ada di Indonesia.

Dibalik dari kota ini ternyata menyimpan akan keanekaragaman wisatanya.

 

Kota Bontang merupakan kota yang terletak di Provinsi Kalimantan Timur, Indonesia.

Baca Juga: Ini Penyebab BCA Mobile Error 205, Pihak BCA Imbau Ini ke Nasabah

Kota ini dikenal sebagai kota industri yang padat dan modern.

Salah satu penghasil gas bumi terbesar yang ada di Indonesia terletak di Kota ini.

Selain bidang industrinya yang berkembang sangat pesat, kota ini juga memiliki berbagai destinasi wisata dan Kuliner yang patut kamu kunjungi.

Wisata Bontang tentunya selalu menjadi pembicaraan hangat bagi para wisatawan.

Baca Juga: 20 Contoh Soal Pilihan Ganda PAS IPA Kelas 9 SMP Semester 2 Kurikulum Merdeka Belajar Beserta Kunci Jawaban

Tak heran jika wisata Bontang ini memiliki pemandangan yang indah dan menakjubkan sehingga menjadi salah satu hal yang bisa melepas penat.

Melansir dari berbagai sumber, berikut Seputarlampung.com telah rangkum rekomendasi destinasi wisata di Pulau Bontang yang indah mempesona.

1. Pulau Beras Basah

Pulau Beras Basah adalah salah satu pulau di Kalimantan Timur yang memiliki pemandangan indah.

Saking indahnya, masyarakat setempat menjuluki pantai ini dengan nama surganya Bontang.

Baca Juga: SEDANG TAYANG! Race MotoGP Prancis 2023, Saksikan via Link Live Streaming Trans7

Tak heran kalau Pulau Beras Basah menjadi wisata Bontang yang wajib untuk dikunjungi.

Pulau ini termasuk pulau kecil yang memiliki pasir putih dengan lautan biru yang ada di sekitarnya.

Lokasi: Kelurahan Bontang Lestari, Kecamatan Bontang Selatan, Selat Makassar Timur bagian Pulau Kalimantan Timur

2. Taman Graha Mangrove BSD (Bukit Sekatup Damai)

Taman Graha Mangrove BSD merupakan kawasan wisata yang dikelola oleh Pemerintah Kota Bontang.

Baca Juga: Warganet Keluhkan BCA Mobile Error 205, Pihak BCA Ungkap Penyebabnya

Guna mengembangkan dan melestarikan hutan bakau di kawasan perumahan BSD (Bukit Sekatup Damai).

Dalam taman ini, kamu akan menemukan pemandangan yang menakjubkan dari deretan pohon bakau yang menjulang tinggi.

Disini juga kamu dapat menemukan berbagai jenis flora dan fauna yang hidup di dalamnya.

Kamu pun bisa mengeksplorasi Taman Graha Mangrove BSD dengan berjalan-jalan di atas jembatan kayu yang mengelilingi hutan bakau.

Kemenikmatan suasana yang disajikan di taman ini yaitu tenang dan sejuk.

Selain itu, taman ini juga menyediakan berbagai wahana dan fasilitas, seperti jalur jogging, tempat duduk, dan area parkir yang luas.

Baca Juga: BLT Kemiskinan Ekstrem Rp900 Ribu Diprediksi Cair Lagi April-Juni 2023, Kamu Termasuk Penerimanya?

3. Pulau Segajah

Saat kamu mengunjungi Pulau Beras Basah, jangan lupa untuk mampir ke Pulau Gajah karena lokasinya yang berdekatan.

Pulau Gajah adalah pulau unik yang sangat menarik untuk didatangi karena Moms hanya bisa datang di siang hari saja.

Pasalnya, pulau seluas 2 hektar ini hanya muncul di siang hari.

Sementara di sore hari, pulau Gajah akan menghilang dikarenakan air pasang yang menutupi permukaan pulau.

Lokasinya berada di Kelurahan Bontang Kuala, Kecamatan Bontang Utara Provinsi Kalimantan Timur.***

Editor: Dzikri Abdi Setia

Tags

Terkini

Terpopuler