Jadwal Indonesia vs Kamboja, Harga Tiket, dan Cara Nonton Piala AFF 2022 di Stadion Utama GBK 23 Desember 2022

- 21 Desember 2022, 06:15 WIB
Ini jadwal dan harga tiket nonton Indonesia vs Kamboja di SUGBK, Jakarta. Kapan tanding?
Ini jadwal dan harga tiket nonton Indonesia vs Kamboja di SUGBK, Jakarta. Kapan tanding? /Kolase: Pixabay/Seputarlampung.com

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak jadwal tanding Indonesia vs Kamboja Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta. Lengkap dengan harga tiket, syarat dan cara nontonnya.

Gelaran Piala AFF 2022 di SUGBK telah mendapatkan izin dari Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Ia menyatakan dalam pertandingan tersebut hanya 70 persen penonton yang dapat hadir dari total kapasitas stadion.

"Untuk saat ini kita berikan maksimal 70 persen dari kapasitas penonton," kata Listyo dikutip dari Pikiran Rakyat.

Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru BNI Life Insurance untuk Lulusan S1 Semua Jurusan, Cek Posisi yang Dibutuhkan

Dengan begitu, pendukung Timnas Indonesia yang mau hadir dalam pertandingan Indonesia vs Kamboja Piala AFF 2022, simak cara memesan tiket, harga tiket, dan syaratnya.

Berdasarkan jadwal resminya, Timnas Indonesia akan menghadapi empat negara dalam Piala AFF 2022, yakni Kamboja, Brunei Darussalam, Thailand, dan Filipina.

Salah satu laga yang paling dinanti yakni laga melawan juara bertahan Piala AFF, Thailand.

Simak jadwal lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 di bawah ini.

Baca Juga: Wow Fantastis! Ini Jumlah Uang yang Diterima Para Peserta Piala Dunia 2022, Menang Kalah Dapat Hadiah

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x