CEK Jadwal Liga Futsal Profesional, 22 Januari 2022: Ini Link Nonton Live Streaming Giga FC vs IPC Pelindo

- 22 Januari 2022, 08:10 WIB
Live Liga Futsal Profesional 2021 antara Halus FC vs DB Asia dan Giga FC vs IPC Pelindo di MNCTV Sabtu, 22 Januari 2022.*
Live Liga Futsal Profesional 2021 antara Halus FC vs DB Asia dan Giga FC vs IPC Pelindo di MNCTV Sabtu, 22 Januari 2022.* /Instagram.com/@officialmnctv/

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak jadwal dan link nonton streaming Pro Futsal League atau Liga Futsal Profesional hari ini, Sabtu 22 Januari 2022 live MNCTV dan RCTI.

Pertandingan pekan ketiga kali ini, diawali matchday Vamos FC vs Sadakata FC pukul 10.10 WIB.

Kompetisi luar biasa Pro Futsal League atau Liga Futsal Indonesia bakal memasuki pekan ketiga yang digelar di akhir pekan ini.

Tim Halus FC akan akan menjadi tuan rumah di pertandingan pekan ketiga Liga Futsal Profesional yang dilaksanakan di GOR UNJ Jakarta.

Baca Juga: Danar Widianto Jadi Trending YouTube saat Nyanyikan 'Yang Terdalam' Milik Noah, Berikut Lirik Lagunya

Sebanyak 8 tim akan berlaga di pekan ketiga Liga Futsal Profesional atau Pro Futsal League dan bagi Anda penggemar kedelapan tim tersebut, bisa menyaksikan langsung via streaming TV Online, yakni di MNCTV dan RCTI.

Jika menilik kalsemen terakhir di pertandingan Liga Futsal Profesional atau Pro Futsal League, klub dari Pendekar United masih mendominasi perolehan poin sejak awal babak dimulai.

Pendekar United memang sangat mahir dalam menguasai bola, terlihat dari setiap pertandingan Liga Futsal Profesional atau Pro Futsal League, mereka dengan baik mengontrol bola sesuai dengan konsep formasi.

Baca Juga: Video Musik 'Menghapus Jejakmu Remake' Trending di Youtube, Ariel Pilih Angga Yunanda dan Vanesha Prescilla

Skema itu sukses membuat lawan rivalnya kebingungan menepis serangan di area pertahanan, termasuk tim Giga FC.

Tim Pendekar United mampu unggul lebih dulu lewat Fandy Permana pada lima menit di babak awal pertandingan dan mengubah skor menjadi 1-0 untuk Pendekar United.

Namun, berjalan waktu, ternyata Pendekar United membuat kesalahan dengan memberi peluang kepada Giga FC hingga berhasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah