Hasil Liga Champions 2021, Tren Tuan Rumah Kalah Berlanjut, Bayern dan Chelsea Menangi Leg-1

- 24 Februari 2021, 06:45 WIB
Robert Lewandowski lampaui Raul Gonzales dalam daftar pecetak gol Liga Champions saat  laga Lazio vs Bayern Munchen
Robert Lewandowski lampaui Raul Gonzales dalam daftar pecetak gol Liga Champions saat laga Lazio vs Bayern Munchen /Twitter.com/@talkSPORT

Beberapa rekor dibukukan dalam pertandingan Lazio vs Bayern tersebut.

Lewandowski berhasil melampaui rekor legenda Real Madrid, Raul Gonzalez, dan kini berada di posisi ketiga dalam daftar pencetak gol terbanyak di sepanjang sejarah Liga Champions.

Ia telah membukukan 72 gol sejauh ini. Di atasnya ada bintang Barcelona, Lionel Messi, yang sudah mencetak 119 gol. Lalu di posisi pertama ada pemain Juventus, Cristiano Ronaldo, yang telah mengantongi 134 gol.

Behitu juga gelandang serang Bayern Musiala turut mencatatkan rekor sebagai pemain termuda Inggris yang pernah membukukan gol di ajang bergengsi itu.

Baca Juga: Rekomendasi Jurusan Psikologi Terakreditasi A dari BAN-PT di 5 Perguruan Tinggi Swasta Populer

Musiala juga menjadi pemain termuda dari klub asal Jerman yang bisa mencetak gol di Liga Champions.

Dalam pertandingan lain, Chelsea dijamu Atletico Madrid di National Arena pada waktu yang sama.

Pertandingan babak pertama berjalan dengan sengit yang membuat keduanya berakhir dengan skor 0-0.

Sengitnya perebutan bola pada babak kedua juga ditunjukkan Atletico Madrid dan Chelsea pada pertandingan tersebut.

Baca Juga: 3 Tips Lolos Kartu Prakerja Gelombang 12 Tahun 2021, Perhatikan Syarat No 3 Pasti Berhasil Wajib Coba

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah