DITUTUP 2 Juli! Segera Daftar Beasiswa Wakaf 2024 untuk D3 hingga S1 dan Profesi, Simak Syarat dan Berkasnya

- 27 Juni 2024, 19:14 WIB
Ilustrasi. Segera daftar beasiswa wakaf 2024 yang masih dibuka hingga 2 Juli mendatang. Ini syarat dan berkas yang harus disiapkan.
Ilustrasi. Segera daftar beasiswa wakaf 2024 yang masih dibuka hingga 2 Juli mendatang. Ini syarat dan berkas yang harus disiapkan. /Pexels.com/Kindel Media

6. Bersedia melakukan aksi sosial atau volunteering yang diselenggarakan oleh Yayasan Wakaf Produktif PAII

7. Bersedia Magang di MHDC Group

Baca Juga: Beasiswa Akademi Kementerian Perdagangan Tutup 30 Juni, Ini Syarat Jalur Prestasi Akademik dan Kurang Mampu

Berikut ini dokumen atau berkas yang harus disiapkan untuk mendaftar:

1. Surat keterangan diterima di universitas (Mahasiswa Baru) / Surat keterangan Mahasiswa Aktif (Mahasiswa Lama)

2. Scan/Fotocopy KTP

3. Scan/Fotocopy Kartu Keluarga

4. Nilai rapor SMA Kelas 10-12 (Mahasiswa Baru) / Transkrip nilai kuliah (Mahasiswa Lama)

5. Slip gaji orangtua/Surat Keterangan Tidak Mampu dari RT untuk yang tidak memiliki Slip Gaji

6. Surat Keterangan Catatan Kepolisian

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah