Siswa yang Tak Lolos SNBP Bisa Segera Lakukan Pendaftaran UTBK SNBT 2024! Ada 75 PTN yang Bisa Dipilih

- 26 Maret 2024, 13:25 WIB
Tak lolos SNBP? Ada 75 PTN yang bisa dipilih saat daftar UTBK SNBT
Tak lolos SNBP? Ada 75 PTN yang bisa dipilih saat daftar UTBK SNBT /www.ubb.ac.id

Baca Juga: Link Live Streaming Red Sparks vs Pink Spiders Sore Ini, Laga Hidup Mati Megawati Cs untuk Lolos ke Final

Pasalnya masih ada kesempatan untuk mendaftar UTBK SNBT 2024.

Pendaftaran UTBK SNBT telah dibuka sejak 21 Maret 2024 dan berlangsung hingga 5 April 2024.

Secara nasional kuota penerimaan mahasiswa baru melalui jalur UTBK SNBT ada sebanyak 244.667 orang.

Di mana siswa yang bisa mendaftar UTBK SNBT 2024 adalah mereka yang baru lulus SMA sederajat, lulusan Paket C 2024, 2023, 2022, serta lulusan SMA/sederajat 2023 dan 2024.

Peserta yang ingin mengikuti UTBK SNBT wajib membayar biaya tes sebesar Rp200.000 melalui Bank Mandiri, BNI, BTN, BRI, dan BSI.

Baca Juga: 40 Link Mirror Alternatif jika Link Utama Pengumuman Hasil SNBP 2024 Hari Ini Sulit Diakses atau Error

Pada tahun ini, ada 75 PTN yang membuka Pendaftaran UTBK SNBT 2024 yang bisa Anda cek Prodi dan Daya Tampungnya DI LINK INI.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: snpmb.bppp.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x