SEPUTARLAMPUG.COM – Berikut panduan sholat Malam Nisfu Syaban yang jatuh pada tanggal 15 bulan syaban dari kalender hijriah, lengkap dengan link Twibbon ucapan Ramadhan 2023.
Memasuki bulan Sya'ban, sudah tidak asing lagi bagi umat Muslim dengan rutinitas malam nisfu syaban.
Bulan Syaban menjadi bulan terpenting, karena terdapat beberapa keuntungan yang diperoleh umat Muslim jika menjalaninya, salah satunya yakni melaksanakan shalat Nisfu Sya'ban.
Baca Juga: Top 10 SMA Negeri dan Swasta Terbaik di Sumatera Utara Versi LTMPT 2022, Cek Sekolah Pilihanmu!
Malam Nisfu Sya'ban merupakan Waktu Ditutupnya Buku Catatan Perjalanan Hidup Setiap manusia, dan akan dibuka lembaran buku baru untuk tahun yang akan datang.
Selain itu, dikenal sebagai Laylatul Bara'ah atau Laylatun Nisfe min Sha'ban dan dinamakan juga malam pengampunan atau malam magfirah yang ditunggu umat muslim.
Sebagaimana dikutip Seputarlampung.com dari lirboyo.net oleh Abdul Basit Na, berikut shalat dan doa nisfu syaban.
Shalat Nisfu Sya'ban
Sesudah melaksanakan ibadah shalat maghrib dikerjakan shalat sunnah dua rakaat.