Prediksi PKH Tahap 1 2023 Cair Maret, Ini 17 Sebab Bansos bagi Warga Lampung, Banten, dan Surabaya Tak Cair

- 1 Maret 2023, 15:40 WIB
Warga Lampung, Banten, dan Surabaya bisa gagal dapat PKH tahap 1 2023 karena 17 sebab berikut ini. Cek adakah yang Anda alami?
Warga Lampung, Banten, dan Surabaya bisa gagal dapat PKH tahap 1 2023 karena 17 sebab berikut ini. Cek adakah yang Anda alami? /Pixabay/iqbalnuril

SEPUTARLAMPUNG.COM – Dana bantuan sosial (Bansos) PKH tahap 1 2023 diprediksi cair pada Maret ini. Simak 17 sebab bansos bagi warga di Lampung, Banten, dan Surabaya tak akan cair. Apa saja?

 

Kementerian Sosial (Kemensos) segera menyalurkan dana bansos PKH tahap 1 2023 pada Maret bagi masyarakat yang tergolong Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di berbagai daerah, termasuk Lampung, Banten, dan Surabaya.

Dana Program Keluarga Harapan (PKH) tahap 1 2023 telah direncanakan akan disalurkan oleh Pemerintah ke KPM dengan total tertinggi Rp3 juta pertahun per penerima.

Baca Juga: Inilah Macam-macam Kartu Identitas Nasional di Asia Tenggara, KTP dari Indonesia, Cek Negara Lainnya

Perlu diingat lagi, penerima PKH tahap 1 2023 adalah mereka yang masuk dalam kategori miskin dan tedaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial Kementerian Sosial (DTKS Kemensos).

DTKS ini akan selalu di-update, sehingga KPM yang dinilai sudah tak layak menerima otomatis tidak didata lagi oleh Kemensos RI.

Selain itu, dana PKH tahap 1 2023 juga tak akan bisa cair bagi KPM jika ada 17 sebab berikut ini, sebagaimana yang Dikutip Seputarlampung.com dari laman Sistem Informasi Desa Cugung Lampung Selatan:

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x