Makna di Balik Keunikan Nama 5 Cucu Presiden Jokowi, Diambil dari Bahasa Jawa hingga Bahasa Arab

- 15 Desember 2022, 16:24 WIB
Ini makna di balik keunikan nama cucu Presiden Jokowi.
Ini makna di balik keunikan nama cucu Presiden Jokowi. //Tangkapan Layar/Instagram @jokowi/

La Lembah Manah adalah cucu ketiga Presiden Jokowi yang merupakan anak kedua dari Gibran Rakabuming Raka dan Selvi Ananda.

La Lembah Manah lahir pada 15 November 2019 dan memiliki makna yakni, Lembah Manah artinya sifat rendah hati.

Sedangkan imbuhan kata 'La' di awal nama, diambil dari singkatan bahasa Jawa yaitu luwes anakku, lomo anakku.

Luwes dan lomo merupakan kata sifat dalam bahasa Jawa yang berarti fleksibel, cepat beradaptasi, dan senang berbagi.

Baca Juga: Kaesang Pangarep Ungkap Pesan Jokowi pada Erina Gudono saat Prosesi Sungkeman: Kamu yang Sabar ya..

4. Panembahan Al Nahyan Nasution

Panembahan Al Nahyan Nasution adalah cucu keempat Presiden Jokowi yang merupakan anak kedua dari Kahiyang Ayu
dan Bobby Nasution.

Panembahan Al Nahyan Nasution lahir pada 3 Agustus 2020 dan memiliki makna nama yakni Panembahan adalah orang yang dijunjung atau levelnya berada di bawah gelar Sultan atau Raja Besar.

Sementara Al Nahyan berasal dari bahasa Arab yang artinya seorang yang bijak dan Nasution merupakan marga dari sang ayah, Bobby Nasution.

Baca Juga: SELAMAT! Pengguna KIS BPJS Kesehatan Bisa Terima 5 Bansos Ini di 2023, Segera Cek Kartu Indonesia Sehat Anda

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah