Per 1 Oktober 2022, PIP Sudah Cair ke 11 Juta Lebih Siswa SD, SMP, SMA, dan SMK, Masukkan NISN di Sini!

- 1 Oktober 2022, 10:20 WIB
Simak cara cek dan mengaktifkan rekening bantuan Program Indonesia Pintar atau PIP untuk pelajar dan mahasiswa.
Simak cara cek dan mengaktifkan rekening bantuan Program Indonesia Pintar atau PIP untuk pelajar dan mahasiswa. /Indonesia Pintar Kemdikbud

SEPUTARLAMPUNG.COM - Per 1 Oktober 2022, PIP sudah cair ke 11 juta lebih siswa SD, SMP, SMA, dan SMK, masukkan NISN di sini!

Program Indonesia Pintar (PIP) merupakan bantuan berupa uang tunai, perluasan akses, dan kesempatan belajar dari pemerintah yang diberikan kepada peserta didik dan mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin untuk membiayai pendidikan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Adanya bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) berupa uang tunai, diharapkan perluasan akses, dan kesempatan belajar dari pemerintah yang diberikan kepada peserta didik dan mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin untuk membiayai pendidikan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Baca Juga: Uang Tunai Rp1 Juta dari Dana PIP 2022 Telah Cair ke Siswa SMA dan SMK, Pantau Nama di pip.kemdikbud.go.id

Besaran dana pendidikan yang diberikan untuk tiap jenjang pendidikan berbeda-beda, sesuai dengan Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 2014, yakni:

Peserta didik jenjang SD/MI/sederajat sebesar Rp225.000/semester atau Rp450.000/tahun.

Peserta didik jenjang SMP/MTs/sederajat Rp375.000/semester atau Rp750.000/tahun

Peserta didik jenjang SMA/SMK/MA/sederajat sebesar Rp500.000/semester atau Rp1.000.000/tahun

Baca Juga: Download 15 Twibbon Hari Vegetarian Sedunia 2022 dan Bagikan Kata-kata Ucapan Selamat Hidup Sehat

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x