Ini Bacaan Surat Yasin 1-83 Ayat Bahasa Arab-Indonesia, Dibaca saat Ziarah Kubur Jelang Ramadhan 2023

- 19 Maret 2023, 19:00 WIB
ilustrasi. Bacaan Surah Yasin 1-83 Ayat dan Tahlil, lengkap dalam Bahasa Arab, Indonesia dan artinya
ilustrasi. Bacaan Surah Yasin 1-83 Ayat dan Tahlil, lengkap dalam Bahasa Arab, Indonesia dan artinya /pixabay/Mataqdarululum

(yang berada) di atas jalan yang lurus,

5. تَنۡزِيۡلَ الۡعَزِيۡزِ الرَّحِيۡمِ

(sebagai wahyu) yang diturunkan oleh (Allah) Yang Mahaperkasa, Maha Penyayang,

6. لِتُنۡذِرَ قَوۡمًا مَّاۤ اُنۡذِرَ اٰبَآؤُهُمۡ فَهُمۡ غٰفِلُوۡنَ

Agar engkau memberi peringatan kepada suatu kaum yang nenek moyangnya belum pernah diberi peringatan, karena itu mereka lalai.

7. لَقَدۡ حَقَّ الۡقَوۡلُ عَلٰٓى اَكۡثَرِهِمۡ فَهُمۡ لَا يُؤۡمِنُوۡنَ

Sungguh, pasti berlaku perkataan (hukuman) terhadap kebanyakan mereka, karena mereka tidak beriman.

8. اِنَّا جَعَلۡنَا فِىۡۤ اَعۡنَاقِهِمۡ اَغۡلٰلًا فَهِىَ اِلَى الۡاَ ذۡقَانِ فَهُمۡ مُّقۡمَحُوۡنَ

Sungguh, Kami telah memasang belenggu di leher mereka, lalu tangan mereka (diangkat) ke dagu, karena itu mereka tertengadah.

Baca Juga: Cek! Ini 7 SMA Negeri Terbaik di Kota Tangerang Versi LTMPT 2022, Bisa Jadi Referensi Daftar PPDB 2023

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x