Teks Khutbah Jumat Terbaru 27 Januari 2023, Tema: 6 Kriteria Mukmin yang Sukses, Mudah Dipahami Jamaah

- 26 Januari 2023, 08:15 WIB
 Ilustrasi teks khutbah Jumat singkat tentang 6 kriteria mukmin yang sukses edisi Jumat 27 Januari 2023/ Pixabay Fuzz/
Ilustrasi teks khutbah Jumat singkat tentang 6 kriteria mukmin yang sukses edisi Jumat 27 Januari 2023/ Pixabay Fuzz/ /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Inilah teks khutbah Jumat terbaru yang membahas tentang 6 kriteria mukmin yang sukses, mudah dipahami jamaah edisi Jumat 27 Januari 2023.

Bagi Khotib yang bertugas pada sholat Jumat, dapat menggunakan materi khutbah Jumat dengan tema 6 kriteria mukmin yang sukses ini sebagai referensi.

Islam mengajarkan bahwa segala sesuatu amalan harus berlandaskan ilmu dan pentingnya mencari ilmu sebagai bekal untuk meraih kesuksesan.

Dalam Islam, ada 2 sumber rujukan yang menjadi bekal ilmu bagi umat muslim dalam menjalankan kehidupan yakni Al Quran dan Sunnah.

Baca Juga: Preview, Head to Head, dan Prediksi Skor Persib Bandung vs Borneo FC BRI Liga 1 Kamis 26 Januari 2023

Al Quran dan Sunnah akan menyelamatkan manusia baik di dunia maupun di akhirat agar kesuksesan yang diraih benar-benar sesuai dengan petunjuk Allah dan Rasul-Nya.

Berikut teks khutbah Jumat dengan Tema 6 kriteria mukmin yang sukses, singkat dan terbaru 27 Januari 2023, dikutip Seputarlampung.com dari suaramuhammadiyah.id:

Materi khutbah Jumat 27 Januari 2023

إِنّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلهَ إِلاّ اللهُ وَأَشْهَدُ أَنّ مُحَمّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُه. اَللهُمّ صَلّ وَسَلّمْ عَلى مُحَمّدٍ وَعَلى آلِهِ وِأَصْحَابِهِ وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإِحْسَانٍ إِلَى يَوْمِ الدّيْن .فَياَعِبَادَ اللهِ أُصِيْكُمْ وَإَيّايَ بِتَقْوَى اللهِ فَقَدْ فَازَ المُتَّقُوْنَ

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: suaramuhammadiyah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x