Referensi Materi Khutbah Jumat Singkat Edisi 4 November 2022 dengan Tema Lima Ciri Manusia Dicintai Allah

- 30 Oktober 2022, 07:00 WIB
Ilustrasi Khutbah Jumat terbaru.*
Ilustrasi Khutbah Jumat terbaru.* //Unsplash/Ridzuan Naina

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak referensi materi Khutbah Jumat singkat, padat dan jelas edisi 4 November 2022 dengan tema lima ciri manusia dicintai Allah.

Materi khutbah Jumat yang dibahas kali ini yaitu lima ciri-ciri manusia yang dicintai Allah salah satunya ialah diberikannya kesabaran dalam menghadapi dan menerima segala ketentuan dalam hidupnya.

Dicintai oleh Allah merupakan karunia luar biasa yang diterima manusia, lantas apa saja ciri-ciri lainnya yang menjadi tanda cinta Allah bagi manusia?

Dikutip seputarlampung.com dari laman resmi suaramuhammadiyah.id, berikut ini referensi materi Khutbah Jumat terbaru edisi 4 November 2022 dengan tema lima ciri manusia dicintai Allah.

Baca Juga: Referensi Naskah Khutbah Jumat Pilihan untuk 4 November 2022 dengan Tema Memaknai Dunia Sebagai Ladang Akhirat

Khutbah Pertama

‎الحَمْدُ للهِ الَّذِي هَدَى الْمُتَّقِيْنَ الصِّرَاطَ الْمُسْتَقِيْمَ وَفَضَّلَهُمْ بِالْفَوْزِ الْعَظِيْمِ، أَشْهَدُ أَنْ لَا إِلهَ إِلَّا اللهُ الرَّحْمنُ الرَّحِيْمُ وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا أَفْضَلُ الْمُرْسَلِيْنَ، اللّهُمَّ فَصَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ ذِيالْقَلْبِ الْحَلِيْمِ وَآلِهِ الْمَحْبُوْبِيْنَ وَأَصْحَابِهِ الْمَمْدُوْحِيْنَ وَمَنْ تَبِعَ سُنَّتَهُ إِلَى يَوْمِ الدِّيْنَ، وَبَعْدُ، فَيَا أَيُّهَا الْحَاضِرُوْنَ أُوْصِيْنِيْ وَإِيَّاكُمْ بِتَقْوَى اللهِ وَطَاعَتِهِ فَقَدْ فَازَ الْمُتَّقُوْنَ وَنَجَا الْمُطِيْعُوْنَ

Hadirin jamaah Jumat yang dirahmati Allah SWT

Alhamdulillah, puji syukur kita ucapkan kepada Allah SWT atas kelimpahan nikmatNya; Pertama, kita masih dikokohkan iman Islam kita. Kedua, kita masih diberikan nikmat hidup dan sehat, meski di tengah zaman pandemi seperti sekarang ini.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: suaramuhammadiyah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x